UU No. 18 tahun 2008 tentang pengelolaan sampah mengamanatkan dalam pasal-pasalnya, bahwa seluruh lokasi TPA berteknologi Open Dumping/OD harus ditutup pada tanggal 07 Mei 2013, setelah itu harus dirawat dan dipantau paling kurang 2 kali dalam setahun, oleh 524 pemerintah Kabupaten/Kota di Indonesia. Harus segera disiapkan lahan TPA baru dengan teknologi TPA generasi baru yang ramah lingkungan. Situasi dilematis, bak... Read more »
Ditengah ancaman krisis energi, tenaga surya muncul sebagai renewable energy yang ramah lingkungan. Berbagai teknologi terus dikembangkan agar panel surya mampu menghasilkan energi dengan lebih optimal. Berkaitan dengan energi surya, taukah anda jika ada beberapa hal yang berkaitan dengan solar energy yang mungkin belum kita ketahui dengan jelas. Proyek solar energy terbesar didunia saat ini dibangun di Gurun Mojave California.... Read more »