Ada banyak cara untuk melakukan pengukuran flow pada fluida. Secara garis besar dapat di bagi menjadi 2 jenis pengukuran, yaitu pengukuran langsung/contact dan pengukuran tidak langsung/non–contact. Tentunya masing-masing mempunyai keunggulan maupun kekurangan. Methode non-contact disini diartikan sebagai cara ukur yang tidak menyentuh fluida secara langsung. Biasanya cukup meletakkan sensor pada bagian luar dari pipa. Ada banyak jenis pengukuran flow meter... Read more »