Thursday , 21 November 2024
Pedoman Kalibrasi Alat Ukur dalam ISO 9001:2008 Proses kalibrasi merupakan proses dimana anda mengkonfirmasikan alat ukur anda sesuai dengan standar yang ditetapkan. seperti toleransi eror yang diperbolehkan 0.02 , maka ketika timbangan 5.05, ada eror 0.05 maka anda gagal kalibrasi, tapi jika standar erornya yang diperbolehkan 0.1 maka timbngan 5.05 lolos kalibrasi. Toleransi eror ditentukan oleh produsen dan juga ditentukan... Read more »
Cara mudah Mengkalibrasi Hygrometer Tridinamika, Tingkat kelembaban yang ideal untuk kamera dan lensa adalah kisaran antara 30%-50%. Ada yang mengambil kisaran di tengahnya lagi, antara 35%-45% (lebih sempit kisarannya). Untuk itu kita perlu tahu apakah hygrometer yang kita pakai itu benar2 menunjukkan angka aslinya. Kalaupun meleset, berapa poin melesetnya? Untuk itu kita perlu melakukan kalibrasi (menyesuaikan angka bacaan dengan kondisi... Read more »
Metode Laser Daya Rendah Dalam Kalibrasi Robot Dewasa ini, proses kalibrasi robot semakin dibutuhkan, terutama proses kalibrasi yang cepat, akurat dan ekonomis, dimana kalibrasi robot dilaksanakan untuk mengembalikan kondisi yang diinginkan untuk digunakan dalam pengembangan pemrograman rangkaian Flexible Manufacturing System (FMS) secara tak langsung (Offline Programming System) pada robot yang berfungsi sebagai pemindah benda kerja dan atau ke dalam pencekam mesin secara pick and place.... Read more »
Bagaimana cara mengetahui Alat Tes Gula Darah Mandiri kita “Terkalibrasi” Setiap penderita diabetes pasti mengetahui alat tes gula darah mandiri atau glucose meter. Alat ini digunakan sebagai alat untuk memonitor kadar gula di dalam tubuh, hal yang sangat vital bagi penderita diabetes. Karena dapat digunakan sebagai dasar untuk pengobatan dan pemilihan makanan untuk diabetes. Ada berbagai macam alat tes gula... Read more »
Manusia normal akan memiliki kebiasan yang dijalani setiap hari-harinya. Kebiasan tersebut akan terasa janggal jika sehari saja tidak dilakukannya, entah karena ada halangan atau lupa. Kebiasaan yang setiap hari dilakukan secara terus menerus dan bisa dibilang sebagai rutinitas akan menjadi cetakan untuk membentuk karakter atau bingkai pola hidup. Katakanlah seorang supir bus malam, yang bekerjanya menjelang senja hingga pagi, atau... Read more »
Kalibrasi Ulang Kiblat Itu Penting Beberapa Waktu yang lalu saat saya sedang mencari konten website Dinamika Kalibrasi Indonesia yaitu perusahaan di bidang kalibrasi, secara tidak sengaja, saya menemukan artikel penting yang masih ada kaitannya dalam ruang lingkup kalibrasi yaitu Kalibrasi arah kiblat, Wah Apa benar kiblat pun bisa dikalibrasi (penghitungan ulang)? Mari cermatilah artikel Kalibrasi Kiblat : saat arah Kiblat... Read more »
Mengapa Semuanya Harus Terkalibrasi ? Metrologi didefinisikan sebagai ilmu pengetahuan tentang ukur mengukur (science of measurement). Bidang kerja metrologi mencakup standarisasi, pengujian, dan jaminan mutu. Sedangkan bidang yang dikelolanya adalah mengenai satuan ukur, alat ukurnya sendiri, dan prosedur pengukuran. Metrologi dewasa ini terbagi dalam tiga bagian yaitu metrologi legal, metrologi industri dan metrologi ilmiah. Metrologi legal menangani peneraan alat-alat ukur... Read more »