Sejak kecil, kita sudah diajarkan untuk membuang sampah pada tempatnya. Namun ternyata, ada beberapa jenis sampah tertentu yang justru berbahaya jika kamu membuangnya di tempat sampah. Kalau Anda membuang ‘sampah’ ini di tempat sampah, Bisa dikatakan Anda sedang buang sampah sembarangan, lho! Simak penjelasannya langsung di bawah ini: Batu Baterai Batu baterai tergolong dalam sampah B3 (Bahan Berbahaya dan... Read more »
Tridinamika – Sampah, siapa yang tidak mengenal sampah. Namanya saja sampah, tentu sudah tidak dibutuhkan lagi. Selain telah bercampur dengan banyak unsur zat yang kotor dan berbahaya, sampah juga seharusnya dimusnahkan. Tak heran jika banyak parbik yang memproduksi barang-barang yang kita konsumsi menibulkan banyak jumlah sampah juga pada lingkungan kita. Hal ini tidak dapat dipisahkan antara hubungan produsen, konsumen, dan... Read more »
Cara Mengubah Sampah Menjadi Energy Listrik Ubah Sampah Menjadi Energi Listrik Sampah memang menjadi masalah di kota – besar di seluruh dunia., khususnya di Indonesia seperti menumpuknya sampah di jalan – jalan protokol Kota bandung. Belum lagi konflik antara pemerintah dengan warga masyarakat yang lokasinya menjadi tempat pembuangan akhir (TPA). Di negara negara maju seperti Denmark, Swis, Amerika dan Prancis.... Read more »