Bagi anda para Bikers kendaraan roda dua, mungkin tips ini akan bermanfaat untuk hemat BBM ketika berkendara dengan sepeda motor anda. Ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk melakukan penghematan terhadap konsumsi BBM. Berdasarkan sumber dari Kementerian Energi Dan Sumber Daya Mineral. Untuk Jenis Motor 110CC ada beberapa tips yang perlu diperhatikan untuk menghemat konsumsi BBM :
Memanaskan Mesin Kendaraan
Konsumsi bensin 0,003 liter per menit Asumsi pemanasan mesin: 5 menit per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 3.000/bulan
Mengendarai kendaraan dengan agresif
Konsumsi bensin 0,03 liter per km Asumsi jarak mengemudi 30 km per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 158.300/bulan
Mengendarai kendaraan dengan halus
Konsumsi bensin 0,02 liter per km Asumsi jarak mengemudi 30 km per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 102.100/bulan
Memainkan gas saat berhenti di lampu merah
Konsumsi bensin 0,012 liter per menit Asumsi total lampu merah: 5 menit per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 10.350/bulan
Berikut Tips Berkendara :
Jaga tekanan ban
Hindari Kemacetan
Lakukan Perawatan Berkala
Pilih rute yang lebih pendek
Kurangi pengereman mendadak
Matikan mesin ketika menunggu
Jangan menarik gas secara mendadak
Stel RPM mesin dalam putaran rendah
Cukup 1 menit saja dalam memanaskan kendaraan
Selamat berkendara, patuhi peraturan dan rambu-rambu lalu lintas, serta sebisa mungkin hemat BBM ketika berkendara dengan sepeda motor .
Hemat BBM Ketika Berkendara Dengan Sepeda Motor
Bagi anda para Bikers kendaraan roda dua, mungkin tips ini akan bermanfaat untuk hemat BBM ketika berkendara dengan sepeda motor anda. Ada banyak cara yang bisa anda lakukan untuk melakukan penghematan terhadap konsumsi BBM. Berdasarkan sumber dari Kementerian Energi Dan Sumber Daya Mineral. Untuk Jenis Motor 110CC ada beberapa tips yang perlu diperhatikan untuk menghemat konsumsi BBM :
Konsumsi bensin 0,003 liter per menit Asumsi pemanasan mesin: 5 menit per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 3.000/bulan
Konsumsi bensin 0,03 liter per km Asumsi jarak mengemudi 30 km per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 158.300/bulan
Konsumsi bensin 0,02 liter per km Asumsi jarak mengemudi 30 km per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 102.100/bulan
Konsumsi bensin 0,012 liter per menit Asumsi total lampu merah: 5 menit per hari perkiraan biaya pemakaian BBM : Rp. 10.350/bulan
Berikut Tips Berkendara :
Selamat berkendara, patuhi peraturan dan rambu-rambu lalu lintas, serta sebisa mungkin hemat BBM ketika berkendara dengan sepeda motor .
(ip)
About Tridinamika
Related posts
Tips Mencegah Korsleting Listrik Saat Mudik atau ...
04/04/2018
Jangan Sepelekan! 5 Hal ini Berpengaruh Penting ...
26/02/2018
Mengenal Mini komputer Raspberry Pi, si kecil ...
30/10/2017
Tips Cara Mudah Membaca Hasil Gas Analyzer ...
15/09/2017